Minggu, 16 Desember 2007

Visi,Misi dan Tujuan SMK Boedoet 2

VISI, MISI & TUJUAN
SMK Budi Utomo 2 Way Jepara

Visi SMK Budi Utomo 2 Way Jepara :
" Menjadi lembaga pendidikan dan pelatihan tenaga menengah kejuruan yang profesional berwawasan IPTEK berkualitas Nasional, Regional dan Global "

Misi SMK Budi Utomo 2 Way Jepara :
" Meningkatkan kuwalitas dan kuwantitas pendidikan dan pelatihan dalam upaya menyiapkan tenaga menengah kejuruan yang cerdas, taqwa, terampil dan mandiri yang mampu bersaing di dunia kerja secara Nasional, Regional maupun Global".

Tujuan SMK Budi Utomo 2 Way Jepara :
1. Mengembangkan sistem seleksi penerimaan siswa baru danmelakukan pembinaan kepada calon siswa.
2. Meningkatkanjumlah dan kualifikasi tenaga kependidikan sesuai dengantuntutan programpembelajaran yang berkuwalitas.
3. Mengupayakan pemenuhan kebutuhan kebutuhan sarana dan program pendidikan untuk mendukungKBM dan hasilbelajar siswa.
4. Menjalin kerja sama dengalembaga/ institusi terkait, masyarakat dan Dunia Usaha/ Dunia Industri (DU/DI) dalam rangka pengembangan program pendidikan yang berakar pada budaya bangsa dan mengikuti perkembangan IPTEK
5. Pelaksanaan Belajar Mengajar (PBM) yang mengarah pada pada pembelajaran yang berbasis Kompetensi
6. meningkatkan pelaksanaan kegiatan ekstrakulikuler unggulan yang sesuai dengan potensi dan minat siswa.

Tidak ada komentar: